Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP - JalanPandai -->

    Social Items

Hari ini, tanggal 15 Agustus 2018. Oppo R17 dirilis secara resmi. Dari segi design, salah satu produk terbaru Oppo ini memiliki bentuk yang hampir sama dengan Oppo F9.
Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP


Hal tersebut dapat dilihat dari pemakaian layar 6,4 inci dengan teknologi Super Amoled dan memilki resolusi Full HD+ (2280 ×1080 piksel). Ditambah aspek rasio 19:9 yang bagian depannya dapat terpenuhi. Notch atau poni yang dimiliki Oppo R17 ini tergolong kecil dan sepertinya hanya dapat menampung kamera depan.

Tidak mau ketinggalan dengan Vivo dan Meizu, Oppo membekali perangkat ini dengan Sensor Fingerprint yang terletak dibawah layar, sehingga lebih efisien tempat serta membuat produk ini terlihat futuristik daripada seri R yang sebelumnya.

Oppo R17 ini mengadopsi Qualcomm Snapdragon 670 Octa-core (2 × Kryo 260 dengan kecepatan 2GHz + 6 × Kryo 360 dengan kecepatan 1,70 GHz) sebagai komponen CPU. Tidak cukup sampai disini saja, Oppo masih membekali produk barunya ini dengan GPU 615 dan ISP Spectra 250 untuk kemampuan grafis yang lebih keren.

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Untuk menyempurnakan chipset Qualcomm Snapdragon 670, Oppo menyandingkannya dengan RAM sebesar 8 GB dan penyimpanan internal sebesar 128 GB. Kombinasi tersebut akan membuat performa Oppo R17 lebih powerfull.

Oppo R17 dilengkapi dengan kamera depan yang menakjubkan karena resolusi yang dimiliki sebesar 25 MP dengan aperture f/2.0, dengan ini Oppo R17 mampu membuat foto selfie maupun wefie menjadi lebih menarik. Dilengkapi dengan teknologi selfie master dengan memanfaatkan Artificial Intelligence (AI) dapat mendetekni 800 macam scene yang berbeda-beda. Ditambah lagi dengan fitur 3D Portrait yang mampu mengambil foto bokeh dengan artistik. Oppo R17 juga mengusung dual kamera belakang dengan resolusi 16 MP untuk kamera primer dan 5 MP untuk kamera sekunder dan LED Flash.

Baterai dengan kapasitas sebesar 3500 mAh telah ditanamkan pada perangkat ini dan menggunakan teknologi VOOC Flash Charger untuk mempercepat pengisian daya baterai.

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Oppo R17 hadir dengan Color OS 5.2 based on Android Oreo 8.1. Dalam hal ini, Oppo R27 juga akan menggunakan teknologi canggih lainnya, seperti aktivasi dengan suara, panel info, face unlock, dan optimalisasi performa baterai.

Walaupun harganya belum ditentukan, tetapi pihak Oppo berjanji akan mulai memasarkan produk ini pada tanggal 18 Agustus 2018.

Kurang lebih seperti itu informasi Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP. Bagaimana pendapat kamu mengenai kamera 25 MP yang dimiliki Oppo R17 ini? Send jawabanmu di komentar ya.
data:post.title

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Hari ini, tanggal 15 Agustus 2018. Oppo R17 dirilis secara resmi. Dari segi design, salah satu produk terbaru Oppo ini memiliki bentuk yang hampir sama dengan Oppo F9.
Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP


Hal tersebut dapat dilihat dari pemakaian layar 6,4 inci dengan teknologi Super Amoled dan memilki resolusi Full HD+ (2280 ×1080 piksel). Ditambah aspek rasio 19:9 yang bagian depannya dapat terpenuhi. Notch atau poni yang dimiliki Oppo R17 ini tergolong kecil dan sepertinya hanya dapat menampung kamera depan.

Tidak mau ketinggalan dengan Vivo dan Meizu, Oppo membekali perangkat ini dengan Sensor Fingerprint yang terletak dibawah layar, sehingga lebih efisien tempat serta membuat produk ini terlihat futuristik daripada seri R yang sebelumnya.

Oppo R17 ini mengadopsi Qualcomm Snapdragon 670 Octa-core (2 × Kryo 260 dengan kecepatan 2GHz + 6 × Kryo 360 dengan kecepatan 1,70 GHz) sebagai komponen CPU. Tidak cukup sampai disini saja, Oppo masih membekali produk barunya ini dengan GPU 615 dan ISP Spectra 250 untuk kemampuan grafis yang lebih keren.

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Untuk menyempurnakan chipset Qualcomm Snapdragon 670, Oppo menyandingkannya dengan RAM sebesar 8 GB dan penyimpanan internal sebesar 128 GB. Kombinasi tersebut akan membuat performa Oppo R17 lebih powerfull.

Oppo R17 dilengkapi dengan kamera depan yang menakjubkan karena resolusi yang dimiliki sebesar 25 MP dengan aperture f/2.0, dengan ini Oppo R17 mampu membuat foto selfie maupun wefie menjadi lebih menarik. Dilengkapi dengan teknologi selfie master dengan memanfaatkan Artificial Intelligence (AI) dapat mendetekni 800 macam scene yang berbeda-beda. Ditambah lagi dengan fitur 3D Portrait yang mampu mengambil foto bokeh dengan artistik. Oppo R17 juga mengusung dual kamera belakang dengan resolusi 16 MP untuk kamera primer dan 5 MP untuk kamera sekunder dan LED Flash.

Baterai dengan kapasitas sebesar 3500 mAh telah ditanamkan pada perangkat ini dan menggunakan teknologi VOOC Flash Charger untuk mempercepat pengisian daya baterai.

Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP

Oppo R17 hadir dengan Color OS 5.2 based on Android Oreo 8.1. Dalam hal ini, Oppo R27 juga akan menggunakan teknologi canggih lainnya, seperti aktivasi dengan suara, panel info, face unlock, dan optimalisasi performa baterai.

Walaupun harganya belum ditentukan, tetapi pihak Oppo berjanji akan mulai memasarkan produk ini pada tanggal 18 Agustus 2018.

Kurang lebih seperti itu informasi Oppo R17 Rilis Resmi, Dengan Spesifikasi Kamera 25 MP. Bagaimana pendapat kamu mengenai kamera 25 MP yang dimiliki Oppo R17 ini? Send jawabanmu di komentar ya.

Related Post

Subscribe Our Newsletter